Resep Cup cake pandan kukus oleh Siti Mu'arifah
Inilah resep Cup cake pandan kukus. Resep Cup cake pandan kukus yang ditulis Siti Mu'arifah bisa disajikan .
Resep Cup cake pandan kukus
Porsi:
Bahan-bahan
- 250 gram tepung gandum
- 90 gram tepung ketan
- 1 sdm ovalet
- 1 bungkus vanilli
- 1/2 gelas SKM
- 1/2 gelas air daun pandan
- 1/2 gelas minyak sayur
- 8 butir telur
- 500 gram gula pasir
- 50 Cup cake ukuran kecil
- Pewarna makanan rasa pandan
- Keju
- 1/4 Cerry
- secukupnya Keju
Langkah
-
Campurkan gula pasir, ovalet, telur. Mic sampi mengembang dan menempel
-
Masukkan tepung gandum, tepung ketan,vanilli,susu,air daun pandan. Mic sampai mencampur
-
Tambahkan pewarna makanan secukupnya. Tambahkan minyak goreng. Mic sampai merata
-
Masukkan ke dalam cup. Kukus kurleb 10 menit cek kematangan dengan menusuk menggunakan lid
Demikianlah tadi Resep Cup cake pandan kukus, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cup cake pandan kukus diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cup cake pandan kukus Kiriman dari Siti Mu'arifah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cup cake pandan kukus Kiriman dari Siti Mu'arifah dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2019/12/resep-cup-cake-pandan-kukus-kiriman.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.