Resep Ayam Bacem Istimewa oleh Seruni Puspa Indah
Dibawah ini adalah cara memasak Ayam Bacem Istimewa. Resep Ayam Bacem Istimewa yang dibuat oleh Seruni Puspa Indah bisa disajikan .
Resep Ayam Bacem Istimewa
Porsi:
Bahan-bahan
- 750 gr ayam
- 1 buah jeruk nipis
- 100 gr gula merah
- 7 siung bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 1 sdt ketumbar sangrai
- 1/2 sdm garam
- 1 mata asem
- 3 sdm kecap manis
- 2 lembar daun salam
- 1 potong laos
- 750 ml air / air kelapa
- secukupnya minyak goreng
Langkah
-
Cuci bersih ayam dan beri perasan jeruk nipis, aduk rata dan diamkan kurang lebih 15 menit. Lalu cuci kembali.
-
Haluskan bawang merah, bawang putih, ketumbar dan garam.
-
Siapkan bahan bahan yg akan digunakan. Karena tidak ada air kelapa, akhirnya pake air biasa saja.
-
Masukkan ayam ke dalam wajan beserta bumbu halus, air, gula merah, salam, laos, asem.
-
Masak ayam, setelah mendidih Masukkan kecap manis...masak sampai air meresap.
-
Goreng ayam bacem sebentar.....hidangkan bersama sambel dan lalapan.
Demikianlah tadi Resep Ayam Bacem Istimewa, Harapan kami dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ayam Bacem Istimewa diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ayam Bacem Istimewa Oleh Seruni Puspa Indah diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ayam Bacem Istimewa Oleh Seruni Puspa Indah dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2019/12/resep-ayam-bacem-istimewa-oleh-seruni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.