Resep Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang oleh Melania Nur Silviani
Dibawah ini adalah resep cara membuat Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang. Resep Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang yang ditulis Melania Nur Silviani bisa jadi .
Resep Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang
Porsi:
Bahan-bahan
- 100 gram tepung kanji
- 50 gram tepung terigu
- 5 siung bawang putih
- 1 batang bawang pre iris tipis
- 1 batang daun seledri cincang kasar
- Secukupnya garam
- 1 sdt lada bubuk
- sedikit masako (skip klo ga suka)
- 1 bgks tahu pong (aku beli udah mateng)
- secukupnya air mendidih
- saus kacang :
- segenggam kacang tanah goreng
- 2 siung bawang merah
- 3 biji bawang putih
- 15 buah cabe rawit (kurangin klo ga suka pedes)
- secukupnya garam
- secukupnya gula pasir
- secukupnya petis (skip gpp)
- sesuai selera saus cabe
- secukupnya kecap manis
Langkah
-
Campur tepung kanji, tepung terigu, bawang pre, seledri, bawang putih yg sudah dihaluskan, garam, lada, dan masako. Aduk sampai tercampur
-
Masak air sampai mendidih tuang ke adonan, aduk2 sampe anget, lalu uleni sampe kalis.
-
Bulatkan adonan untuk cilok, lalu rebus
-
Untuk tahu, masukan adonan cilok ke tahu lalu kukus kurleb 20 menit.
-
Saus : goreng bawang merah, bawang putih, dan cabe. Haluskan pake blender (atau ulek jg gpp). sisihkan. Haluskan kacang goreng. Campur dengan petis, kecap, saus cabe, air sedikit lalu masak kurleb 15 menit di api kecil.
Itulah Resep Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang By Melania Nur Silviani diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Cilok dan Tahu Cilok Bumbu Kacang By Melania Nur Silviani dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2019/11/resep-cilok-dan-tahu-cilok-bumbu-kacang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.