Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus) - windanda

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus) - windanda
  • Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus) oleh windanda

    Inilah cara memasak BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus). Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus) yang ditulis windanda bisa disajikan .



    bahan dan cara membuat BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus)


    Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus)


    Porsi:

    Bahan-bahan

    1. 110 gr tepung terigu
    2. 150 gr gula pasir
    3. 3 btr telur
    4. 1 sdm tepung tapioka
    5. 3 sdm minyak
    6. 1 bks santan kara (65ml) + 10ml air
    7. 1 bks oreo (yang isi 3, buang cream'y)
    8. secukupnya pasta strowberry

    Langkah

    1. Pisahkan telur putih dan kuning nya..

    2. Kocok putih telur sampai kaku

    3. Mixer kuning telur dan gula kurang lebih 15mnt.. tambahkan santan kara dan minyak

    4. Satukan tepung terigu dan tepung tapioka

    5. Matikan mixer.. lalu tambahkan terigu dan tapioka td aduk menggunakan spatula..

    6. Tambahkan kocokan putih telur yg sudah kaku tadi.. aduk sampai tercampur rata

    7. Terakhir tambahkan pasta strowberry secukupnya dan aduk kembali sampai rata

    8. Masukkan ke dalam loyang yg sudah di olesi mentega dan tepung terigu terlebih dahulu

    9. Taburkan oreo yg sudah dihancurkan

    10. Kukus kurang lebih 30-40 mnt

    11. Jadi deeehhhhh...yummyy...??




    Itulah Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus), Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep masakan yang pastinya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus) diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus) - windanda diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep BoLu strawberRy tabuR oReo (kukus) - windanda dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2019/06/resep-bolu-strawberry-tabur-oreo-kukus.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==