Resep Siomay Low Karbohidrat oleh Wennie Wea
Berikut ini adalah resep memasak Siomay Low Karbohidrat. Resep Siomay Low Karbohidrat yang ditulis Wennie Wea cukup untuk .
Resep Siomay Low Karbohidrat
Porsi:
Bahan-bahan
- 10 lembar daun sawi putih
- 250 gr udang laut kupas
- 1 butir telur ayam kampung (boleh telur apa aja)
- 2 siung bawang putih
- 1/2 bagian wortel ukuran kecil parut halus
- 1 batang daun bawang iris halus
- lada bubuk, garam
- 1 sdm kecap ikan
- 1 sdt minyak wijen
- Bahan Saos
- 3 buah cabe rawit (tergantung selera)
- 1 siung bawang putih
- 1 buah tomat ukuran kecil
- sesuai selera air jeruk nipis
- gula, garam
- (rasa saosnya manis asem asin)
Langkah
-
Haluskan udang, telur bawang putih, lada, garam, minyak wijen, kecap ikan sampai lembut (saya pake cooper)
-
Jika sudah halus taruh di wadah campurkan dg wortel parut dan daun bawang
-
Rendam sawi dg air panas sampai layu, klo sudah layu tiriskan, peras sampai airnya habis (berkurang).
-
Ambil 1 lembar sawi, potong batangnya dikit, lalu ambil adonan taruh di atas sawi bungkus
-
Panaskan kukusan. Tata adonan yg sudah di bungkus di kukusan panas, beri jarak, kukus 10 menit saja, udang cepet mateng.
-
Saos: rebus semua bahan lalu blender sampai halus, masak diatas kompor beri air, gula, garam, dan air jeruk nipis. Klo sudah mau diangkat beri larutan maizena/kanji. Aduk sampai rata angkat. Sajikan siomay dg saosnya.
Demikianlah Resep Siomay Low Karbohidrat, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk menemukan berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep makan dan minuman yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Siomay Low Karbohidrat diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Siomay Low Karbohidrat Dari Wennie Wea diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Siomay Low Karbohidrat Dari Wennie Wea dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2018/12/resep-siomay-low-karbohidrat-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.