Resep Bothok mlanding Teri Oleh Heni Widiyastuti

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bothok mlanding Teri Oleh Heni Widiyastuti
  • Resep Bothok mlanding Teri oleh Heni Widiyastuti

    Dibawah ini adalah cara memasak Bothok mlanding Teri. Resep Bothok mlanding Teri yang dibuat oleh Heni Widiyastuti bisa jadi 10 porsi.



    resep lengkap untuk Bothok mlanding Teri


    Resep Bothok mlanding Teri


    Porsi: 10 porsi

    Bahan-bahan

    1. Mlanding tadi beli 10 plastik imut
    2. Daun melinjo alias Daun so 3 ribu
    3. 1 Butir Kelapa yang masi muda
    4. 1 ons Cabe hijau
    5. 25 Biji Cabe rawit
    6. 5 siung Bawang merah
    7. 7 siung bawang putih
    8. sesuai Selera Garam gula pasir & gula jawa
    9. 1 ons Teri nasi
    10. 5-8 Biji Belimbing wuluh
    11. sesuai Selera Tempe bosok

    Cara Membuat

    1. Iris Halus Daun melinjo, cabe ijo,Sama belimbing wuluh..sisihkan

    2. Goreng sebentar bamer baput Tempe bosok & cabe rawit, uleg sampe Halus,goreng Teri nasi..campur dengan ulegan bamer baput Tempe bosok & cabe rawit

    3. Bumbu Halus + Teri dicampur dengan Daun melinjo belimbing wuluh cabe hijau,Aduk rata dengan parutan kelapa muda, bungkus dengan Daun Pisang sesuai Selera..kukus kurleb 30-40 menit..bothok siap dimakan




    Itulah tadi Resep Bothok mlanding Teri, Harapan kami anda menyukainya.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. terdapat sekitar satu juta resep masakan yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Bothok mlanding Teri diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bothok mlanding Teri Oleh Heni Widiyastuti diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bothok mlanding Teri Oleh Heni Widiyastuti dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2018/11/resep-bothok-mlanding-teri-oleh-heni.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==