Resep Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek oleh Yanda Starilia
Berikut ini resep cara membuat Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek. Resep Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek yang dibuat oleh Yanda Starilia bisa menjadi .
Resep Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek
Porsi:
Bahan-bahan
- Bahan Sambal :
- 10 buah cabai rawit
- 1 buah cabai merah besar
- 2 buah ranti atau tomat mawar
- ¹/² sdt terasi bakar atau terasi matang
- Secukupnya gula
- Secukupnya garam
- ¹/² buah jeruk limau atau jeruk sambal
- ? Sayur :
- 1 ikat bayam
- 2 lenjer kacang panjang
- 2 buah terong ungu atau hijau
- 1 buah mentimun
- Secukupnya kol atau gubis
- ? Lauk :
- Dadar jagung
- Ikan asin
- Tahu
- Tempe
Cara Membuat
-
Cuci bersih dan potong2 sayuran. Rebus semua sayur kecuali terong dan timun. Rebus ±3 menit, angkat, tiriskan.
-
Goreng terong hingga matang, angkat, tiriskan.
-
Goreng semua lauk.
-
Sambal : haluskan semua bahan, kecuali jeruk limau.
-
Bila sudah halus, cek rasa, beri perasan jeruk limau sesuai selera.
-
Sajikan bersama nasi hangat beserta kerupuk.
Itulah Resep Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari berbagai resep lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek Oleh Yanda Starilia diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sego Tempong Khas Banyuwangi #pr_uuenaktenanrek Oleh Yanda Starilia dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2018/08/resep-sego-tempong-khas-banyuwangi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.