Resep Roti gandum isi telur oleh Nitha Ramet
Berikut ini adalah resep memasak Roti gandum isi telur. Resep Roti gandum isi telur yang ditulis Nitha Ramet bisa menjadi 1 porsi.
Resep Roti gandum isi telur
Porsi: 1 porsi
Bahan-bahan
- 2 lembar roti gandum
- 1 bh telur ayam kampung
- 2 sdm madu (bisa lebih.tergantung selera)
- 1 sdm mentega (bisa jg minyak makan)
Cara Membuat
-
Panaskan mentega lalu ceplok telut ayam kampungnys
-
Siapkan 1 lembar roti gandum kemudian oleskan 1sdm madu
-
Taruh telor yg sdh matang diatasnya kemudian alesi dengan sisa madu
-
Tutup dengan roti gandum yg satunya.
-
Selamat menikmati
Demikianlah tadi Resep Roti gandum isi telur, Harapan kami berguna untuk pembaca sekalian.Untuk menemukan berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Roti gandum isi telur diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Roti gandum isi telur Oleh Nitha Ramet diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Roti gandum isi telur Oleh Nitha Ramet dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2018/07/resep-roti-gandum-isi-telur-oleh-nitha.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.