Resep Sate Taican Kiriman dari ninoskitchen

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sate Taican Kiriman dari ninoskitchen
  • Resep Sate Taican oleh ninoskitchen

    Inilah cara memasak Sate Taican. Resep Sate Taican yang ditulis ninoskitchen dapat disajikan 20 tusuk.



    gambar untuk cara membuat Sate Taican


    Resep Sate Taican


    Porsi: 20 tusuk

    Bahan-bahan

    1. 1 buah dada ayam fillet
    2. 20 buah tusuk sate
    3. 3 siung bawang putih
    4. secukupnya Garam
    5. 1 sendok makan olive oil / minyak sayur
    6. Sambal :
    7. 10 buah cabe setan
    8. 1 buah cabe merah keriting
    9. secukupnya Garam
    10. 1/2 buah jeruk nipis (perasan airnya)

    Cara Membuat

    1. Bersihkan ayam fillet dan potong dadu.

    2. Geprek dan rajang bawang putih. lumuri pada ayam. tambahkan garam. aduk hingga merata. diamkan kurang lebih 1-2 jam.

    3. Siapkan bahan untuk membuat sambal. dan siapkan tusuk sate.

    4. Setelah 1 jam tusukan ayam pada tusuk sate (1 tusuk 3 potong/sesuaikan).

    5. Setelah selesai siapkan teflon dan masukan minyak. goreng sate pada teflon hingga ke emasan. bolak balik ayam agar matang merata.

    6. Setelah selesai ulek cabe setan dan cabe kering, beri sedikit garam dan jeruk nipis (sesuaikan tingkat keasaman). setelah itu tumis pada teflon yang sudah di pakai untuk menggoreng sate. setelah harum dan tampak matang beri sedikit air. dan sajikan ??




    Itulah tadi Resep Sate Taican, Harapan kami bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. koleksi kami hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.


    Untuk mencetak Resep Sate Taican diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Taican Kiriman dari ninoskitchen diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sate Taican Kiriman dari ninoskitchen dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2018/04/resep-sate-taican-kiriman-dari.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==