Resep Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs oleh Wardat El Ouyun
Inilah resep masakan Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs. Resep Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs yang dishare oleh Wardat El Ouyun bisa disajikan .
Resep Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs
Porsi:
Bahan-bahan
- 4 butir telur
- 90 ml air
- 1 blok kaldu ayam
- 1 sdt garam
- 2 siung bawang putih, haluskan
- 1/2 sdt lada bubuk
- 24 tusuk sate, pastikan salah satu ujungnya diserut lebih kecil sedikit ya
- 3 buah sosis. Potong jadi dua. Masing-masing potongan belah empat. Jadi 1 sosis bisa dapat 8 potong. Total 24 potong
- Untuk Menggoreng:
- Secukupnya minyak goreng
- Rantang tebal atau panci seukuran rantang untuk menggoreng. NOTE: sengaja pake rantang biar minyak lebih irit
Langkah
-
Ambil satu potongan sosis, tusukan di tusukan sate pelan-pelan. Pastikan sebagian ujung tusuk satenya lebih pipih sehingga potongan sosis bisa masuk semua dengan sempurna. Lakukan sampai habis. Sisihkan.
-
Masukan sisa semua bahan ke dalam wadah yang ujungnya lancip atau yang bercorong, agar nanti mudah saat menuangkannya.
-
Selanjutnya, kocok telur sampai rata. Pastikan adonan tidak terlalu kental dan tidak terlalu encer.
-
Tempatkan rantang diatas kompor, tuangi minyak sampai 3/4-nya. Pastikan ketika tusuk satenya dicelupkan ke dalam minyak, sosisnya terendam semua ya.
-
Selanjutnya panaskan minyaknya dengan api sedang sampai benar-benar panas. Lalu celupkan 1/2 batang tusuk sate dengan tetap dipegang, diamkan sebentar sampai sosis matang.
-
Lalu dengan posisi tusuk sate masih terendam di minyak, tuang kocokan telur secukupnya sambil diaduk-aduk dengan arah melingkar pakai tusuk sate. Gulung secepatnya ke pinggir rantang untuk membantu telur tergulung dengan rapi. Setelah berwarna kuning keemasan. Angkat
-
Lakukan proses mengoreng sapai selesai. Tata sate telur-sosis di atas tisu makan.
-
Jika suka, potong gagang sate lebih pendek lagi. Jadi lebih rapi dan gak terlalu kepanjangan.
-
Sajikan hangat-hangat dengan saos sambal ataupun mayonnaise sesuai selera.
Itulah Resep Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs, Harapan kami berguna untuk anda.Untuk mendapatkan resep yang yang lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki hampir satu juta resep yang pastinya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs Kiriman dari Wardat El Ouyun diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sate Telur Gulung Crispy Ekonomis Isi Sosis | 1 Resep Jadi 24pcs Kiriman dari Wardat El Ouyun dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2018/02/resep-sate-telur-gulung-crispy-ekonomis.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.