Resep Bolu Gulung Pandan Panggang Kiriman dari Rosliah Wibisana

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bolu Gulung Pandan Panggang Kiriman dari Rosliah Wibisana
  • Resep Bolu Gulung Pandan Panggang oleh Rosliah Wibisana

    Berikut ini resep cara membuat Bolu Gulung Pandan Panggang. Resep Bolu Gulung Pandan Panggang yang dibuat oleh Rosliah Wibisana bisa jadi 10 orang.



    resep lengkap untuk Bolu Gulung Pandan Panggang


    Resep Bolu Gulung Pandan Panggang


    Porsi: 10 orang

    Bahan-bahan

    1. 3 btr telur utuh
    2. 3 btr kuning telur
    3. 70 g gula pasir
    4. 1 sdt sp
    5. 50 g terigu segi tiga biru
    6. 1 sdm susu bubuk
    7. 1/4 sdt bp
    8. 2 sdt pasta pandan
    9. 50 g margarin
    10. 15 g room butter
    11. secukupnya keju parut
    12. secukupnya butter cream
    13. sesuai selera choco chip / chery untuk hiasan secukupnya/
    14. 1 bks vanili

    Langkah

    45 menit
    1. Campur terigu, susu bubuk, vanili dan bp. Aduk rata ayak dan sisihkan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    2. Kocok telur, gula pasir dan sp sampai mengembang tambahkan pasta pandan kocok hg tercampur rata masukkan campuran margarin dan room butter yg telah dicairkan, aduk dgn spatula hg tercampur dgn rata masukkan campuran terigu sedikit-sedikit aduk kembali hg semuanya tercampur dg rata menggunakan spatula

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    3. Tuang adona ke loyang yg sudah diolesi margarin dan di alasi kertas roti

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    4. Oven 30 m atau sampai matang, setelah bolu matang, angkat dan gunakan pisau untuk melepas pinggiran bolu yg msh menempel diloyang

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    5. Siapkan kertas roti untuk membalikab bolu, lepas kertas roti yg menempel, kemudian gulung segera untuk meninggalkan jejak

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    6. Buka gulungan, kemudian olesi butter cream dan taburan keju

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    7. Gulung kembali sambil dipadatkan lalu biarkan dingin. setelah dingin, buka lalu potong kedua ujungnya biar rapih. kemudian beri toping sesuai selera

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    8. Bolu gulung pandan, siap untuk disajikan

      Tambah foto

      Tambah foto

      Tambah foto

    9. Hasil setelah dipotong

      Ganti

      Tambah foto

      Tambah foto

    Tambah langkah


    Demikianlah tadi Resep Bolu Gulung Pandan Panggang, Mudah-mudahan berguna untuk anda.Untuk menemukan resep masakan lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan hampir satu juta resep yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Bolu Gulung Pandan Panggang diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bolu Gulung Pandan Panggang Kiriman dari Rosliah Wibisana diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Bolu Gulung Pandan Panggang Kiriman dari Rosliah Wibisana dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2017/12/resep-bolu-gulung-pandan-panggang.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==