Resep Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh oleh Widha
Dibawah ini adalah cara memasak Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh. Resep Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh yang ditulis Widha bisa disajikan 5-6 porsi.
Resep Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh
Porsi: 5-6 porsi
Bahan-bahan
- 1 ikat kacang panjang (15 helai) potong2
- 4 buah tahu berkulit besar (potong kotak2)
- 6 buah bawang merah
- 5 buah bawang putih
- 29 buah cabai rawit (bisa dikurangi) (ada yang diuleg dan utuh)
- 1 cm lengkuas (geprek)
- 1 lembar daun salam besar
- 1 buah santan kara
- secukupnya Gula, garam, kaldu sapi bubuk
- secukupnya Air
- Minyak untuk menggoreng dan menumis
Cara Membuat
-
Panaskan minyak, goreng bawang merah dan bawang putih, 5 buah cabai rawit sampai setengah matang, angkat lalu uleg.
-
Panaskan minyak lalu tumis bumbu uleg sampai harum, lalu masukkan lengkuas dan daun salam.
-
Aduk2 lalu masukkan kacang panjang dan tahu bersamaan, tambahkan air sesuai selera.
-
Tunggu sampai mendidih (kacang dan tahu empuk). Lalu masukkan cabai rawit utuh (sisanya).
-
Tambahkan santan sambil diaduk2 sampai mendidih, lalu kecilkan api.
-
Tambahkan garam, gula, dan kaldu sapi bubuk sampai rasa pas.
-
Aduk2 sampai santan matang dan tidak pecah. Cicipi.
-
Jika sudah pas, Angkat dan sajikan
Demikianlah Resep Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh, Mudah-mudahan berguna untuk pembaca sekalian.Untuk mencari berbagai resep makanan dan minuman lainnya gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh Kiriman dari Widha diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Sayur Tahu Kacang panjang cabai utuh Kiriman dari Widha dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2017/03/resep-sayur-tahu-kacang-panjang-cabai.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.