Resep Sagu keju Karya Riska Candra Dewi

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Sagu keju Karya Riska Candra Dewi
  • Resep Sagu keju oleh Riska Candra Dewi

    Inilah resep cara membuat Sagu keju. Resep Sagu keju yang dibuat oleh Riska Candra Dewi bisa menjadi 1 top uk 1/2kg.



    resep masakan Sagu keju


    Resep Sagu keju


    Porsi: 1 top uk 1/2kg

    Bahan-bahan

    1. 250 gram tepung sagu / tapioka yang sudah disangrai
    2. 125 gram margarin
    3. 1 butir kuning telur
    4. 3-4 sdm gula halus
    5. 65 ml santan kara (1 bungkus)
    6. keju parut untuk taburan

    Langkah

    1. Dinginkan tepung yang sudah disangrai sampai benar2 dingin

    2. Kocok dengan mixer margarin, gula dan kuning telur kurang lebih 1 menit

    3. Masukkan tepung, dan santan secara bergantian, aduk dengan spatula sampai adonan kalis dan bisa dibentuk

    4. Siapkan loyang yang sudah di olesi margarin

    5. Spuitkan adonan ke loyang, bentuk sesuai selera, taburi keju parut, oven kurang lebih 40 menit tergantung oven masing masing, sampai matang

    6. Dinginkan, simpan dalam toples




    Itulah Resep Sagu keju, Harapan kami bermanfaat untuk pembaca sekalian.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep masakan yang tentunya dapat membantu menemukan resep favoritmu.


    Untuk mencetak Resep Sagu keju diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Sagu keju Karya Riska Candra Dewi diatas pada kategori resep berikut ini

    Anda sedang membaca Resep Sagu keju Karya Riska Candra Dewi dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2015/05/resep-sagu-keju-karya-riska-candra-dewi.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==