Resep Ikan bakar racca (sambel) mangga oleh Ida Mursyida Shafaa
Berikut ini adalah resep Ikan bakar racca (sambel) mangga. Resep Ikan bakar racca (sambel) mangga yang ditulis Ida Mursyida Shafaa bisa jadi .
Resep Ikan bakar racca (sambel) mangga
Porsi:
Bahan-bahan
- 2 ekor ikan mujair ukuran sedang
- 1 buah jeruk limau
- Bahan sambel mangga:
- 1 buah mangga muda ukuran sedang
- 3 butir bawang merah
- 2 butir kemiri
- 2 cabe rawit (sesuai selera)
- 1 sendok kelapa sangrai yang telah ditumbuk halus
- secukupnya Garam
- secukupnya Air
Cara Membuat
-
Bersihkan ikan dan beri perasan air limau dan sedikit garam, diamkan sebentar.
-
Siapkan arang untuk membakar ikan. Kalo saya bakarnya dikompor pake pembakaran ikan dari tanah liat, rasanya cukup mirip dengan bakar ikan diarang
-
Bakar ikan. Sambil menunggu ikan matang mari kita buat sambel mangganya. Ini foto bahannya
-
Kupas mangga muda dan parut memanjang,campur dengan stengah sendok makan garam dan sedikit air lalu diperas airnya agar tidak terlalu kecut. Sisihkan
-
Goreng/ bakar kemiri dan bawang merah, kemudian haluskan bersama cabe rawit, garam dan kelapa sangrai. Bisa diberi sedikit penyedap supaya lebih enak. Tes rasa
-
Masukkan parutan mangga, beri sedikit air agar mudah tercampur dengan bumbu lain.
-
Angkat ikan bakar yg telah matang dipiring saji. Beri sambel mangga di atas ikan. Siap dihidangkan
Itulah tadi Resep Ikan bakar racca (sambel) mangga, Semoga saja bermanfaat untuk anda.Untuk mendapatkan resep lainnya gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. anda bisa menemukan lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu untuk menemukan resep favoritmu.
Untuk mencetak Resep Ikan bakar racca (sambel) mangga diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Ikan bakar racca (sambel) mangga By Ida Mursyida Shafaa diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Ikan bakar racca (sambel) mangga By Ida Mursyida Shafaa dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2015/03/resep-ikan-bakar-racca-sambel-mangga-by.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.