Resep Bubur kacang hijau sederhana Oleh Adef Ahsaniyan

Cobain Juga Resep yang Ini!

  • Resep Bubur kacang hijau sederhana Oleh Adef Ahsaniyan
  • Resep Bubur kacang hijau sederhana oleh Adef Ahsaniyan

    Dibawah ini adalah cara memasak Bubur kacang hijau sederhana. Resep Bubur kacang hijau sederhana yang ditulis Adef Ahsaniyan cukup untuk 3 porsi.



    resep lengkap untuk Bubur kacang hijau sederhana


    Resep Bubur kacang hijau sederhana


    Porsi: 3 porsi

    Bahan-bahan

    1. 250 gr kacang hijau
    2. 3 gelas air
    3. 2 sachet santan kara
    4. 5 potong gula jawa sisir halus
    5. gula pasir jika suka manis sesuai selera
    6. 2 sdm maizena(bisa ditambah jika suka kental)
    7. sejumput garam
    8. daun pandan

    Cara Membuat

    1. Rendam dulu kacang hijau setengah hari kira2 4-6 jam.

    2. Rebus kacang hijau hingga lunak. Setelah lunak masukkan irisan gula, garam, daun pandan dan santan.

    3. Aduk2 jangan sampai santan pecah. Cairkan maizena dengan sedikit air. Masukkan kedalam panci tadi.

    4. Aduk2 dan dites rasa.jika sudah pas angkat dan sajikan.




    Demikianlah tadi Resep Bubur kacang hijau sederhana, Semoga dapat bermanfaat bagi anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang kami sediakan. Kami memiliki sekitar satu juta resep makan dan minuman yang tentunya dapat memuaskan anda.


    Untuk mencetak Resep Bubur kacang hijau sederhana diatas, klik pada tombol print dibawah ini



    Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Bubur kacang hijau sederhana Oleh Adef Ahsaniyan diatas pada kategori resep berikut ini
     

    Anda sedang membaca Resep Bubur kacang hijau sederhana Oleh Adef Ahsaniyan dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2015/01/resep-bubur-kacang-hijau-sederhana-oleh.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.

    ==[Close X]==