Resep Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad oleh Siska Kurniaprima Szabo
Berikut ini cara memasak Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad. Resep Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad yang ditulis Siska Kurniaprima Szabo bisa jadi .
Resep Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad
Porsi:
Bahan-bahan
- 180 gram tepung almond
- 1 sdt baking powder
- 1/4 sdt himsalt
- 5 saset diabetasol
- 1 sdt esen vanilla
- 1 butir telur ukuran besar
- 57 gram butter (saya 60gram)
- 15 gram choconibs
- secukupnya keju parmesan homemade
Langkah
-
Campurkan tepung almond, baking powder, himsalt. aduk hingga rata dengan balloonwhisk.
-
Tambahkan diabetasol, essen vanilla, telur, butter. aduk hingga rata dengan spatula.
-
Tambahkan choconibs, keju parmesan. aduk rata.
-
Istirahatkan adonan didalam kulkas selama 1 jam.
-
Panaskan oven 180 derajat celcius.
-
Siapkan loyang yang telah dialasi dengan kertas roti.
-
Keluarkan adonan.
-
Cetak dengan cetakan eskrim. ratakan dengan jaritangan yang telah dialasi sarungtangan plastik.
-
Panggang adonan selama 14 menit, saya 20 menit (sesuaikan oven masing masing)
-
Dinginkan dan siap dinikmati.
Itulah tadi Resep Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad, Semoga saja berguna untuk anda.Untuk mencari resep yang yang lainnya silahkan gunakan Kotak pencarian yang telah kami sediakan. terdapat lebih dari satu juta resep yang pastinya dapat membantu anda menemukan resep yang paling dibutuhkan.
Untuk mencetak Resep Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad diatas, klik pada tombol print dibawah ini
Temukan berbagai resep menarik lainnya selain Resep Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad Dari Siska Kurniaprima Szabo diatas pada kategori resep berikut ini
Anda sedang membaca Resep Almond Choconibs Cheese Cookies #Ketopad Dari Siska Kurniaprima Szabo dengan alamat Url: https://winny-figure.blogspot.com/2015/01/resep-almond-choconibs-cheese-cookies.html, Bagikan url tersebut di Facebook/Instagram kamu jika resep ini berfanfaat.